Jakarta Bicara – MSM Group TNI & POLRI Danrem 133/NWB Beri Kejutan Ke Kapolda Gorontalo Hari Bhayangkara Ke 76

Danrem 133/NWB Beri Kejutan Ke Kapolda Gorontalo Hari Bhayangkara Ke 76

JakartaBicara, Gorontalo — Komandan Korem 133/NWB Brigjen TNI Amrin Ibrahim, S.IP didampingi Kasrem, Para Kasi Korem, dan personel TNI memberi kejutan kepada Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Helmy Santika, SH., SIK., M.Si., dalam acara puncak HUT Bhayangkara ke-76 di Polda Gorontalo. Selasa (05/07/2022)

Kedatangan Danrem bersama pasukannya sangat mengejutkan Kapolda Gorontalo dan PJU Polda Gorontalo serta seluruh personel. Kejutan ini adalah bentuk kedekatan antara TNI dan Polri, terlebih hari ini adalah acara puncak Hari Bhayangkara ke-76 tahun 2022.

Saat tiba di Mapolda Gorontalo, Danrem 133/NWB menghampiri Kapolda Gorontalo di Lobby Presisi sambil membawa kue ulang tahun yang dipasangkan lilin berbentuk angka 76. Kemudian lilin ditiup Kapolda Gorontalo dilanjutkan dengan pemotongan kue yang diberikan kepada Danrem 133/NWB dan berjabat tangan sambil keduanya saling merangkul.

Danrem Amrin Ibrahim mengatakan bahwa kejutan ini sebagai wujud sinergisitas antara TNI dan Polri.

“Kami mengucapkan dirgahayu Bhayangkara ke-76. Saya berharap sinergitas dan kolaborasi TNI – Polri akan terjalin dengan baik untuk memajukan Provinsi Gorontalo,” ucapnya.

Sementara itu Kapolda Helmy Santika melalui Kabid Humas Polda Gorontalo Kombes Pol. Wahyu Tri Cahyono, SIK., mengucapkan terima kasih kepada Danrem 133/NWB dan merasa terharu atas kejutan yang diberikan,

“Saya terharu mendapat kejutan seperti ini dari Danrem 133/NWB yang membawa lengkap pejabat utamanya, terima kasih atas kejutannya. Kami TNI – Polri akan selalu sinergis dalam menjaga kedaulatan Negara dan Kamtibmas di wilayah Gorontalo,” katanya.

Acara perayaan HUT Bhayangkara ke-76 kemudian dilanjutkan dengan upacara yang dilaksanakan secara virtual yang dipimpin langsung Presiden RI Ir. Joko Widodo dilapangan Bhayangkara Akademi Kepolisian Semarang.( H P G ) H M D

1 Likes

Author: admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

14 Comment

  1. Hello would you mind stating which blog platform you’re using?
    I’m planning to start my own blog in the near future but I’m having a difficult time making a decision between BlogEngine/Wordpress/B2evolution and Drupal.
    The reason I ask is because your layout seems different then most blogs and I’m
    looking for something completely unique.
    P.S Apologies for getting off-topic but I had to ask!

  2. Hello, I think your site might be having browser
    compatibility issues. When I look at your blog site in Firefox, it
    looks fine but when opening in Internet Explorer, it has some overlapping.
    I just wanted to give you a quick heads up! Other then that, awesome
    blog!

  3. [url=][/url]
    Временная регистрация в Санкт-Петербурге: Быстро и Легально!
    Ищете, где оформить временную регистрацию в СПб?
    Мы гарантируем быстрое и легальное оформление без очередей и лишних документов.
    Ваше спокойствие – наша забота!
    Минимум усилий • Максимум удобства • Полная легальность
    Свяжитесь с нами прямо сейчас!
    Временная регистрация в СПб
    [url=][/url]